Celotehanku...

Gadis Senjaku

0



Mengenangmu dalam hiruk pikuk senja..
Riuh riang dalam bising..
Menjelma indah dalam bingkai kosong.
yang selalu tampak menyiksa..

Gadis Kaos Belelku

0
Hi gadis berparas ayu yg terselimuti oleh kepolosan jeans & kaos belel..
Dirimu sungguh membuatku tak sabar dan jengkel..
Hanya dapat menatapmu dari kejauhan saja sungguh membuat egoku tinggi.
Ingin segeraku beranjak agar ku tak menatapmu tiada henti.


Hening Bulanku

0
Mata sembabku layu memandang,
Kosong memandang fokus yg hilang.
Keheningan malam tak henti merayu,
Membelai angan yg tak sepenuhnya utuh.
Lama ku beradu dalam cengang,

Orgasme Jiwa Kosong

0
Aw..

Mata lelah menahan perih,
Menggelinjang dalam gelap.
Kenangan lalu di bawah senja,
Yang tak lama terpanah waktu.